Jokowi Pantau Simulasi Vaksinasi di Puskesmas Tanah Sareal Bogor

BerandaBogor.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memantau langsung simulasi vaksinasi yang dilakukan di Puskesmas Tanah Sareal, Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/11/2020). Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto turut mendampingi Jokowi.

“Pagi hari ini saya datang ke Puskesmas di Kota Bogor ini, Puskesmas Tanah Sereal di Kota Bogor, karena kemarin saya mendengar bahwa di puskemas ini akan diadakan simulasi untuk vaksinasi,” kata Jokowi.

Karena ia berdomisili di sekitar Puskesmas Tanah Sereal, maka ia menyempatkan datang untuk melihat langsung simulasi tersebut. “Dan karena memang saya tinggal di sini sehingga saya mampir ke Puskesmas Tanah Sereal,” ujar Jokowi.

Dalam kesempatan itu, Jokowi mengharapkan vaksin akan datang di akhir bulan November atau pada Desember 2020. Baik dalam bentuk vaksin atau bahan baku yang akan diolah oleh PT Bio Farma.

“Kita berharap vaksin ini datang di akhir bulan November ini, tapi kita ingin berusaha, tapi kalau tidak bisa berarti masuk ke bulan Desember. Baik itu dalam bentuk vaksin jadi maupun dalam bentuk nantinya bahan baku yang akan diolah di Biofarma,” jelas Jokowi

sumber: BeritaSatu

Latest news

Mengenal 5 Tokoh Hukum Inspiratif asal Bogor yang Wajib Kamu Kenal!

BerandaBogor.com - Halo Sobat Gen Z! 🚀 Jadi, kalau kita ngomongin kota Bogor, pikiran kita langsung melayang ke mana nih? Kebun Raya? Cimory? Macetnya...

Apa Sih yang Bikin Harga Tanah di Bogor Terus Naik?

BerandaBogor.com - Halo Sobat Gen Z Bogor! Kalau ngomongin soal properti, khususnya harga tanah, kayanya tiap tahun selalu ada kabar kenaikannya ya. Pernah nggak...

Tahukah Kamu? Inilah Hak-hakmu Sebagai Konsumen di Bogor!

BerandaBogor.com - Eits, tunggu dulu Sobat Gen Z Bogor! Sebelum belanja sana-sini atau cobain kafe-kafe hits di sekitar Bogor, udah tau belum sih hak-hak...

Pentingnya Tahu Politik bagi Generasi Muda di Bogor?

BerandaBogor.com - Apa kabar, Sobat Gen Z Bogor? 🎉 Sudah siap menjadi agen perubahan di kota kita tercinta ini? Menjadi bagian dari generasi muda...

Related news

Mengenal 5 Tokoh Hukum Inspiratif asal Bogor yang Wajib Kamu Kenal!

BerandaBogor.com - Halo Sobat Gen Z! 🚀 Jadi, kalau kita ngomongin kota Bogor, pikiran kita langsung melayang ke mana nih? Kebun Raya? Cimory? Macetnya...

Apa Sih yang Bikin Harga Tanah di Bogor Terus Naik?

BerandaBogor.com - Halo Sobat Gen Z Bogor! Kalau ngomongin soal properti, khususnya harga tanah, kayanya tiap tahun selalu ada kabar kenaikannya ya. Pernah nggak...

Tahukah Kamu? Inilah Hak-hakmu Sebagai Konsumen di Bogor!

BerandaBogor.com - Eits, tunggu dulu Sobat Gen Z Bogor! Sebelum belanja sana-sini atau cobain kafe-kafe hits di sekitar Bogor, udah tau belum sih hak-hak...

Pentingnya Tahu Politik bagi Generasi Muda di Bogor?

BerandaBogor.com - Apa kabar, Sobat Gen Z Bogor? 🎉 Sudah siap menjadi agen perubahan di kota kita tercinta ini? Menjadi bagian dari generasi muda...